Susun Standar Satuan Harga Konstruksi, Dinas PUPR Tuba Gandeng Tim Akademisi Unila

- Jurnalis

Rabu, 9 Juni 2021 - 14:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNGCORNER.COM, TulangbawangDinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Tulangbawang menggelar rapat kerjasama dengan tim akademisi Universitas Lampung (Unila), Rabu (9/6/2021).

Rapat itu dalam rangka kegiatan membahas penyusunan Standar Satuan Harga (SSH), Harga Satuan Pokok Kegiatan (HSPK), dan ASB untuk kegiatan konstruksi di Kabupaten Tulangbawang.

Baca Juga :  Program Pemutihan Pajak Kendaraan Samsat Tulangbawang berhasil Mendongkrak PAD

Rapat dipimpin Sekretaris Dinas PUPR Ferdi didampingi Kabid Tata Ruang dan Bina Konstruksi Fachmi Laxemana. Sementara tim akademisi Unila diwakili Dr. Eng. Ir. Yul Martin, ST., MT, Ir. Gigih Fondanama, ST., MT, Amril M Siregar, ST., MT, dan Guntur Siswanto, SE.

Baca Juga :  Kampung Ujung Gunung Ilir Kecamatan Menggala Tuba Rehap Posyandu Dari DD Tahun 2025

Rapat yang berlangsung di ruang rapat Dinas PUPR itu dalam rangka persamaan persepsi, ekspose, dan pemberian saran masukan hasil survey yang dilakukan tim akademisi Unila.(*)

Red

Berita Terkait

Program Pemutihan Pajak Kendaraan Samsat Tulangbawang berhasil Mendongkrak PAD
Kampung Ujung Gunung Ilir Kecamatan Menggala Tuba Rehap Posyandu Dari DD Tahun 2025
Siang Bolong !!! Maling Motor Gasak Beat Milik Ketua PWI Tulang Bawang
Dilantik Langsung oleh Presiden Prabowo, Hamartoni Ahadis dan Romli Resmi Pimpin Lampung Utara
Sertijab Pj Bupati dengan Bupati dan Wakil Bupati Lampung Utara Terpilih Berlangsung Khidmat di Jakarta
AKBP Yuliansyah Resmi Menjabat Kapolres Tulang Bawang, Berikut Profilnya
Kampung Dwi Warga Tunggal Jaya Kecamatan Banjar Agung Tuba Beri Pelatihan Batik Tulis
Kampung Dwi Tunggal Jaya Bagikan Hewani Kepada Masyarakat Untuk Mendukung Ketahanan Pangan
Berita ini 132 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 18:21 WIB

Program Pemutihan Pajak Kendaraan Samsat Tulangbawang berhasil Mendongkrak PAD

Selasa, 22 April 2025 - 17:04 WIB

Kampung Ujung Gunung Ilir Kecamatan Menggala Tuba Rehap Posyandu Dari DD Tahun 2025

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:00 WIB

Siang Bolong !!! Maling Motor Gasak Beat Milik Ketua PWI Tulang Bawang

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:42 WIB

Dilantik Langsung oleh Presiden Prabowo, Hamartoni Ahadis dan Romli Resmi Pimpin Lampung Utara

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:28 WIB

Sertijab Pj Bupati dengan Bupati dan Wakil Bupati Lampung Utara Terpilih Berlangsung Khidmat di Jakarta

Berita Terbaru

Foto Pelaku dan Sejumlah Barang Bukti

TULANGBAWANG BARAT

Miris, Ayah di Tubaba Setubuhi Anak Kandung, Unit PPA Reskrim Tangkap Pelaku

Jumat, 13 Jun 2025 - 13:34 WIB