Home / LAMPUNG SELATAN

Selasa, 8 Desember 2020 - 14:38 WIB

Tenaga Kesehatan Lamsel Siap Vaksinasi Covid-19

Plt. Sekretaris Diskes Lamsel, Hari Surya Wijaya. FOTO: ISTIMEWA

Plt. Sekretaris Diskes Lamsel, Hari Surya Wijaya. FOTO: ISTIMEWA

Tenaga medis (nakes) di Lampung Selatan siap melakukan vaksin Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).

Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Dinas Kesehatan Lamsel, Hari Surya Wijaya, menyatakan pihaknya masih menunggu petunjuk teknis dari Kementerian Kesehatan terkait vaksinasi untuk Covid-19.

”Secara logistik dan tenaga kesehatan kita siap melakukan vaksinisasi. Namun juknisnya yang kita masih tunggu sebagai payung hukum,” kata Hari, Senin (7/12/2020).

Menghadapi pelaksanaan vaksinasi, Diskes mengedepankan tenaga kesehatan dan para medis di Puskesmas, termasuk petugas Public Service Center (PSC 119).

”Proses vaksinasi ini serupa dengan vaksinasi rutin dan bisa dilakukan oleh petugas medis yang kita miliki,” imbuhnya.

Terkait pemberian vaksin untuk seluruh masyarakat, menurut Hari sifatnya sebagai langkah pencegahan. Sehingga butuh sosialisasi ke masyarakat sebelum diterapkan. (rls)

Share :

566 views

Baca Juga

LAMPUNG SELATAN

Bunda Winarni Beri Arahan Dalam Kegiatan Peningkatan Peranan Dharma Wanita Persatuan Lampung Selatan Dalam Pencegahan Stunting

LAMPUNG SELATAN

Buka Diskusi KAHMI, Nanang Minta Pemuda Sumbang Gagasan Untuk Kemajuan Daerah

LAMPUNG SELATAN

Ganja, Sabu, hingga Pil Ekstasi Senilai Rp200 Miliar Dimusnahkan

LAMPUNG SELATAN

Ketua DPRD Lamsel Hendri Rosyadi Ajak Masyarakat Jaga Ketentraman dan Ketertiban Umum

LAMPUNG SELATAN

Musrenbang RKPD Kecamatan, Nanang Minta Kalianda Jadi Wilayah Wisata

LAMPUNG SELATAN

Pemkab Lampung Selatan Akan Kembali Menerapkan PTM, Dengan Beberapa Syarat Yang Berlaku

LAMPUNG SELATAN

Nanang Ermanto Resmikan Gedung Penunjang Kejaksaan Negeri Lampung Selatan

LAMPUNG SELATAN

Melalui Perda No:3 Tahun 2020 Halim Ajak Masyarakat Jaga Ketentraman dan Ketertiban Umum